Soal uji pilihan Ganda TIK

Gambar 1. Teknologi informasi & komunikasi

I. Pililah jawab dibawah ini dengan benar!!

1. Bentuk usaha untuk menimbulkan kerusakan, kehancuran data, dan gangguan jaringan komputer disebut ……

a. Hacking

b. Phising 

c. Carding 

d. Sabotase 


jawaban: a. hacking


2. Merupakan muatan ilegal yang berupa data atau informasi tidak benar dan tidak sesuai dengan norma yang dimasukkan oleh pelaku kejahatan diistilahkan dengan ……

a. Unauthorized access

b. Sabotase

c. Illegal contents

d. Defacing


jawaban: d. defacing


3. Perkembangan TIK pada mulanya ditandai dengan adanya surat kabar, radio dan televisi yang digunakan untuk menyampaikan informasi atau berita yang bersifat …..

a. Searah

b. Sejarah

c. Sependapat

d. Sepakat


jawaban: a. searah


4. Tindakan kriminal yang memanfaatkan internet untuk menjalankan aksinya dan sering disebut dengan kejahatan dunia maya adalah …..

a. Cyber crime

b. Phising

c. Illegal Contents

d. Spamming


jawaban: a. cyber crime


5. Aktifitas mengirimkan pesan kepada orang lain menggunakan surat elektronik secara terus menerus dan jumlah yang banyak tanpa dikehendaki oleh penerimanya dinamakan ….

a. Phising 

b. Spamming

c. Carding

d. Defacing


jawaban: b. spamming


6. Merupakan kegiatan mengubah tampilan website atau situs tertentu yang dikehendaki dengan memanfaatkan kelemahan sistem keamanan pada website tersebut dan merugikan pemiliknya dinamakan …..

a. Phising

b. Spamming

c. Carding

d. Defacing


jawaban: d. defacing


7. Istilah kejahatan seputar penggunaan kartu kredit yang menggunakan identitas kartu kredit orang lain untuk kepentingan pribadi dinamakan …..

a. Phising

b. Spamming

c. Carding

d. Defacing


jawaban: c. carding


8. Istilah kejahatan yang dilakukan dengan cara mengecoh korban sehingga memberikan data ke dalam situs yang telah disiapkan oleh pelaku kejahatan dinamakan ……

a. Phising

b. Spamming

c. Carding

d. Defacing


jawaban: a. phising


9. Perkembangan TIK menjadikan pembelajaran dapat dilakukan secara online, dalam hal ini peserta pembelajaran tidak perlu melalui tatap muka untuk menerima penyampaian materi ajar. Pernyataan tersebut merupakan damapak positif dari perkembangan TIK di bidang ……

a. Pendidikan 

b. Ekonomi

c. Sosial 

d. Politik


jawaban: a. pendidikan


10. Berikut ini merupakan salah satu kejahatan dunia maya adalah …..

a. Quick Count

b. Cyber Squatting

c. Online

d. E-Learning


jawaban: b. cyber squatting


11. Salah satu manfaat copyright adalah …….

a. Menjamin hak si pembuat benda

b. Menjamin kewajiban si pembuat benda

c. Memberikan sanksi kepada si pembuat benda

d. Memberikan kode etik pembuatan benda


jawaban: a. menjamin hak si pembuat benda


12. Software atau perangkat lunak yang bebas kita gunakan adalah software berkatagori ….

a. Clouse source

b. Clouse mind

c. Open source

d. Pasca bayar


jawaban: c. open source


13. Salah satu contoh pemanfaatan teknologi dalam bisang ekonomi khususnya perbankan adalah tersedianya mesin anjungan tunai mandiri (ATM) diberbagai tempat. Keuntungan dari penggunaan mesin ATM ini adalah ……

a. Hanya dapat digunakan pada waktu tertentu

b. Bisa digunakan untuk mengetahui informasi sehari-hari

c. Dapat digunakan untuk mengambil uang tunai dan melakukan transfer uang tanpa harus ke bank.

d. Digunakan untuk memasukkan KTP ke dalam mesin.


jawaban: c. Dapat digunakan untuk mengambil uang tunai dan melakukan transfer uang tanpa harus ke bank.


14. Sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, forum dan dunia virtual, adalah pengertian dari …..

a. Media online

b. Media internet

c. Media komunikasi

d. Media Sosial


jawaban: d. media sosial


15. Di bawah ini yang bukan bentuk media sosial adalah ……

a. Blog

b. My Space

c. Linkedin

d. Java


jawaban: d. java


16. Website mengijinkan usernya untuk mengubah, menambah, ataupun me remove konten-konten yang ada di website. Website yang dimaksud adalah …..

a. You tube

b. Wikipedia

c. My Space

d. Linkedin


jawaban: b. wikipedia


17. Para user dari pengguna website ini saling share konten-konten video, website yang dimaksud adalah ….

a. Youtube

b. Wikipedia

c. Linkedin

d. My Space


jawaban: a. youtube


18. Salah satu fasilitas atau aplikasi internet yang memungkinkan untuk mengirim pesan dalam bentuk surat ke seluruh dunia dalam waktu yang sangat singkat adalah …..

a. Surat kabar

b. Youtube

c. Email

d. PT POS


jawaban: c. email


19. Berikut ini yang bukan cara pemasaran melalui media sosial dan jejaring sosial adalah ….

a. Memperbanyak teman

b. Membuat konten yang unik

c. Menentukan sasaran pasar

d. Memasang iklan


jawaban: c. menentukan sasaran pasar


20. Berikut ini yang bukan manfaat penggunaan video marketing dalam pemasaran online …..

a. Lebih dikenal oleh banyak orang

b. Dapat membangun trending topik

c. Untuk membangun sebuah relasi bisnis

d. Sebagai sarana edukasi dan informasi


jawaban: b. dapat membangun trending topik

Komentar